Cara Whatsapp iPhone Dark Mode

Cara Whatsapp iPhone Dark Mode? Begini Langkah Langkah Mudahnya

Posted on

Kelasip.com – Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan sedikit ulasan artikel mengenai cara whatsapp iphone dark mode.

whatsapp merupakan aplikasi chattingan terpopuler. Hampir semua pengguna iphone pasti telah menggunakan whatsapp.

Apakah kamu salah satu pengguna setia WhatsApp? Sekarang ini, WhatsApp menjadi aplikasi chatting yang populer di kalangan masyarakat.

Aplikasi ini memungkinkan kamu untuk mengirim pesan teks, gambar, suara, lokasi, dan bahkan video. Kamu dapat berkomunikasi dengan pengguna lain secara online.

Para pengguna WhatsApp saat ini semakin berkembang dengan fitur yang ditawarkan begitu lengkap dan sederhana, misalnya dark mode.

Cara mengaktifkan Dark Mode di iPhone sangatlah mudah untuk bisa kamu lakukan, seperti juga cara mengaktifkan Dark Mode di Android.

Dark mode atau yang sering kita sebut mode gelap di WhatsApp sekarang sedang menjadi fitur baru yang disukai penggunanya.

Melalui fitur baru ini, seluruh latar belakang aplikasi WhastApp akan berwarna hitam, sedangkan warna tulisan terlihat putih.

Hal itu membuat aktifitas membaca pesan WA menjadi lebih nyaman, meski dilakukan berlama-lama.

Setelah rumor panjang, WhatsApp akhirnya memberikan tampilan Dark Mode untuk pengguna iPhone.

Bagi kamu yang menggunakan iPhone dengan iOS 13 atau lebih baru, jangan khawatir sekarang WhatsApp dapat digunakan dalam mode gelap

Penggunaan dark mode atau mode gelap sangat membantu kamu untuk membaca chat di ruangan yang gelap.

Mata kamu tidak akan merasa silau atau perih karena sinar dari layar handphone tersebut. Lalu, bagaimana cara aktifkan dark mode WhatsApp iPhone?

Nah untuk kamu yang ingin tahu kamu bisa Simak ulasan artikel ini sampai selesai yaa

Cara Whatsapp iPhone Dark Mode

Cara Whatsapp iPhone Dark Mode

Berikut ini cara yang bisa kamu gunakan:

  1. Pertama-tama, kamu buka terlebih dahulu aplikasi WhatsApp yang ada di handphone kamu lalu kamu cari Pengaturan dan klik Pengaturan.
  2. Setelah itu, kamu tinggal pilih Tampilan & Kecerahan yang ada.
  3. Selanjutnya kamu tinggal Pilih opsi berikut di bawah ini .Tampilan
    • Gelap: Menyalahkan mode gelap
    • Terang: Mematikan mode gelap
    • Otomatis: mengaktifkan mode gelap agar menyala secara otomatis pada waktu tertentu.

Kamu klik Opsi lalu pilih Matahari Terbenam hingga Terbit atau atur jadwal Khusus.

Cara Mengaktifkan Dark Mode Whatsapp iPhone Lewat Pusat Control

Selain melalui aplikasi WhatsAppnya, kamu juga bisa mengaktifkan dark mode dari pusat kontrol yang ada pada handphone yang kamu punya. Berikut langkah-langkahnya:

  1. Pertama-tama, kamu buka Pengaturan iPhone Pusat Kontrol.
  2. Kamu tinggal Tambahkan Mode Gelap di bawah Kontrol yang disediakan untuk menampilkannya di Pusat Kontrol.
  3. Lalu kamu Buka Pusat Kontrol yang ada pada handphone yang kamu punya
  4. Selanjutnya kamu Klik ikon mode gelap untuk menyalakan atau mematikan mode gelap.

Mungkin itulah cara aktifkan dark mode WhatsApp iPhone melalui aplikasi WhatsApp dan juga melalui pusat kontrol iPhone.

Akhir kata

Demikian penjelasan yang dapat kami sampaikan mengenai cara whatsapp iphone dark mode. Semoga dapat bermanfaat dan membantu kamu

Related posts:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *