Kelasip.com – di postingan ini kami akan menjelaskan tutorial tentang cara logout Email di iPhone.
Seperti yang kita ketahui hampir semua pengguna iPhone pastinya melakukan sinkronisasi email pada iPhone mereka.
iPhone sendiri memiliki pendukung berbagai jenis provider email mulai dari iCould, gmail, outlook, yahoo bahkan webmail dengan pengaturan manual.
Akun email merupakan salah satu akun yang dapat digunakan untuk mengakses layanan Email hingga dokumen email.
Hal tersebut biasanya bertujuan supaya lebih mudah dalam mengakses surat elektronik.
Selain itu, iPhone juga menyediakan fitur yang dapat digunakan untuk menambah banyak akun email sekaligus dalam satu.
Pada saat kamu membuka akun email pada sebuah perangkat, maka notifikasi login akan masuk menandai perangkat tersebut.
Pengguna juga dapat mengetahui setiap perangkat yang sudah login akun email pada menu kelola perangkat.
Nah, Jika kamu ingin menghapus akun email supaya tidak banyak perangkat yang masuk, maka kamu perlu melakukan proses logout terlebih dahulu.
Lantas Bagaimana cara logout email di iPhone secara lengkap? Nah, bagi kamu yang belum mengetahuinya bisa langsung saja menyimak penjelasan kali ini sampai.
Cara Logout Email di iPhone
Seperti yang kita ketahui bahwa cara logout email di iPhone dengan di Android terbilang hampir sama.
Cara untuk logout email di iPhone ini terbilang sangat mudah. Meski demikian ada beberapa pengguna yang belum mengetahui caranya.
Untuk itu kami di sini akan sedikit membeberkan mengenai cara logout email di iPhone dengan sangat mudah dan juga sederhana.
Adapun langkah-langkah cara logout email di iPhone yang dapat kamu lakukan dengan mengikuti tutorial berikut ini:
- Langkah pertama yang dapat kamu lakukan yaitu buka terlebih dahulu pengaturan yang ada pada iPhone yang kamu.
- Kemudian, kamu bisa memilih menu mail dan lanjutkan dengan mengklik menu akun.
- Lalu, pilih akun dikeluarkan atau yang ingin kamu logout.
- Jika kamu sudah memilih akunnya, maka kamu bisa langsung mengklik hapus akun.
- Setelah itu, logout takut email di iPhone kamu sudah berhasil dilakukan.
- Selanjutnya, pastikan kembali dari daftar perangkat yang tersambung dengan akun email pengguna.
Proses penghapusan akun atau logout akun email ini akan menghapus seluruh data yang terkait dengan email tersebut dari perangkat iPhone yang kamu gunakan.
Akan tetapi kamu tidak perlu khawatir karena data kamu nantinya masih tersimpan pada server penyedia email.
Nantinya kamu masih bisa mengakses akun atau alamat email tersebut dengan menggunakan device yang lain.
Selain itu jika masih dibutuhkan, maka kamu dapat melakukan relogin dengan akun yang sama.
Nah, Jika kamu para pengguna perangkat Android, maka kamu tidak perlu khawatir karena cara logout di Android terbilang sangat praktis.
Untuk kamu belum mengetahui cara logout email di Android, kamu bisa menyimak tutorial berikut ini.
Cara Logout Email di Android
Adapun langkah-langkah cara logout email di Android yang dapat kamu lakukan yaitu sebagai berikut:
- Buka terlebih dahulu aplikasi settings yang ada pada perangkat Android kamu.
- Kemudian, kamu dapat memilih menu akun atau accounts.
- Lalu, pilih alamat email yang akan kamu hapus dan lanjutkan dengan mengklik hapus akun atau remove account.
- Setelah itu, proses logout akun email di Android sudah berhasil kamu lakukan.
Akhir Kata
Demikian cara logout email di iPhone yang dapat kamu lakukan, semoga tutorial kali ini bisa membantu dan selamat mencoba, Semoga berhasil ya.