Bagi kamu yang sedang mencari bagaimana cara mengembalikan instagram versi lama di iPhone, yuk simak penjelasan yang akan kami berikan pada artikel ini.
Instagram merupakan salah satu media sosial yang begitu populer, saat ini hampir semua orang sudah menggunakan Instagram. Dengan menggunakan Instagram maka kamu dapat berbagi momen bahagia baik itu foto maupum video. Selain itu kamu juga dapat terhuhung dengan pengguna instagram yang lain dengan fitur direct message (DM).
Instagram selalu melakukan pembaruan pada fitur- fiturnya demi meningkatkan kualitas aplikasinya. Tetapi, tidak semua pengguna merasa nyaman akan pembaruan tersebut, terutama ketika aplikasi mengalami perubahan tampilan yang drastis.
Apabila kamu pengguna iPhone dan ingin mengembalikan instagram ke versi lama, kamu berada di tempat yang tepat. Karena pada artikel ini kami akan memberikan informasi tentang cara mengembalikan instagram versi lama di iPhone dengan aman dan tentunya mudah untuk di lakukan
Nah, seperti yang sudah di jelaskan di atas, kali ini kami akan membahas cara mengembalikan instagram versi lama di iPhone. Tentunya sebagai pengguna iPhone kamu sering membuka aplikasi instagram, pada dasarnya aplikasi instagram akan menampilkan default themes yang berwarna putih.
Tetapi, baru – baru ini aplikasi instagram di iPhone aplikasinya berubah tema. Sehingga kamu tidak nyaman ketika menggunakan aplikasi Instagram.
Untuk itu apabila kamu ingin mengembalikan tampilan aplikasi instagram iPhone ke tampilan sebelumnya. Maka kamu dapat simak cara berikut ini.
Cara Mengembalikan Instagram Versi Lama di iPhone
Ada beberapa cara yang dapat kamu lakukan untuk mengembalikan instagram ke versi lama di iPhone. Simak beberapa langkah-langkahnya di bawah ini:
1. Unduh file ipa instagram versi lama
Kamu dapat mencari dan mengunduh file ipa Instagram versi lama dari berbagai sumber yang tersedia pada internet. Terlebih dahulu pastikan kamu mengunduh file ipa yang cocok dengan jenis dan versi iPhone yang sedang kamu gunakan agar terhindar dari masalah yang tidak di inginkan.
2. Install aplikasi cydia impactor
Aplikasi cydia impactor merupakan aplikasi yang memungkinkan kamu untuk menginstal aplikasi yang berada di luar app store, termasuk file ipa instagram versi lama. Kamu dapat mengunduh aplikasi cydia impactor dari situs web ya g resmi.
3. Memasukkan file ipa instagram versi lama pada aplikasi cydia impactor
Setelah kamu mengunduh file ipa instagram versi lama dan aplikasi cydia impactor, hal yang harus kamu lakukan selanjutnya yaitu memasukkan file ipa pada aplikasi cydia impactor dan pastikan iPhone kamu telah terhubung pada komputer dan aplikasi cydia impactor terbuka.
4. Masukkan apple id dan paassword
Setelah kamu memasukkan file ipa pada aplikasi cydia Impactor, nantinya kamu akan di minta untuk memasukkan apple id dan password.
Hal ini di perlukan untuk melakukan proses verifikasi pada aplikasi sebelum menginstalnya di iPhone. Tidak perlu khawatir, informasi ini tidak di simpan pada server manapun dan hanya di gunakan untuk verifikasi saja.
5. Tunggu sampai proses instalasi selesai
Setelah kamu memasukkan informasi yang di perlukan, proses instalasi akan segara di mulai. Tunggu sampai proses selesai dan pastikan iPhone kamu terhubung pada internet saat proses instalasi sedang berlangsung.
Apabila proses intalasi selesai, kamu harus dapat melihat ikon instagram versi lama di layar iPhone kamu.
6. Aktifkan profil dan login ke akun Instagram
Setelah kamu menginstal aplikasi Instagram versi lama di iPhone, kamu harus mengaktifkan profil Instagram kamu dan masuk pada akun kamu.
Selesai, pastikan bahwa kamu memasukkan informasi login yang benar untuk menghindari masalah saat login ke akun instagram.
Nah, gimana mudah bukan? Tentunya mudah ya karena jika kamu ingin mengembalikan instagram versi lama di iPhone kamu hanya perlu mengikuti langkah- langkah yang sudah di jelaskan di atas.
Akhir kata
Demikian penjelasan mengenai bagaimana cara mengembalikan instagram versi lama di iPhone, semoga penjelasan di atas dapat bermanfaat ya. Selamat mencoba!