Cara Nonton Youtube Offline di iPhone

Cara Nonton Youtube Offline di iPhone yang Harus Kamu tahu

Posted on

Mau tau cara nonton youtube offline di iPhone? Jika iya, silahkan bisa simak ulasan artikel ini sampai selesai untuk mengetahui detail informasinya.

Ketika hendak menonton video di youtube, tapi tiba-tibakmengalami situasi yang tidak diinginkan, seperti koneksi internet di hp tidak stabil atau signal buruk, maka kamu tak perlu khawatir karena kamu hanya perlu menggunakan fitur youtube offline saja untuk bisa menontonnya.

Dengan menggunakan fitur youtube offline ini kamu bisa menyaksikan atau menonton sejulmay tayangan yang kamu inginkan tanpa perlu menggunakan kuota internet ataupun wifi di perjalanan atau di beberapa tempat yang tidak memiliki akses.

Harus kamu tahu, youtube offline ini sudah ada sejak lama lho, yakni telah diluncurkan pada tahun 2014 lalu. Dengan adanya fitur ini maka dapat memungkinkan kamu menyimpan video youtube masing-masing ke perangkat untuk di tonton saat tidak ada koneksi internet.

Nah, sejumlah video youtube yang ingin ditonton bisa kamu unduh terlebih dahulu dengan data seluler atau wifi supaya video tersebut tersimpan dan kamu bisa menontonnya secara offline tanpa penggunaan data/wifi.

Jika diantara kamu mulai penasaran dengan cara nonton youtube offline, silahkan bisa simak panduan lengkapnya ada di bawah ini.

Cara Nonton Youtube Offline di iPhone

Sebelum kamu nonton youtube secara offline, alanykah baiknya pastikan terlebih dahulu bahwa kamu sudah memiliki akun youtube. Setelah itu kamu bisa mendownload video yang ingin kamu tonton secara offline. Berikut adalah panduannya:

cara membuat akun youtube

Adapun cara membuat akun youtube yang bisa kamu coba, diantaranya sebagai berikut.

  • Langkah pertama, silahkan undyh aplikasi youtube di perangkat iPhone yang kamu gunakan melalui app store.
  • Selanjutnya, silahkan ‘buat akun’ yang berada di bagian pojok kiri bawah.
  • Setelah itu, pilih salah satu dari ‘untuk diri sendiri’, ‘untuk anak saya’ atau ‘untuk mengelola bisnis saya’. Jika pilihannya untuk diri sendiri, maka silahkan pilih opsi pertama.
  • Berikutnya, silahkan isi kolom nama, alamat email sampai password.
  • Ikuti semua langkah-langkahnya sampai kamu diminta untuk verifikasi email dan login ke youtube.

cara download video di youtube

Setelah mengikuti langkah di atas, silahkan kamu bisa langsung saja download video youtube yang ingin kamu tonton secara offline, berikut adalah caranya.

  • Langka pertama, silahkan buka aplikasi youtube di iPhone yang kamu gunakan.
  • Selanjutnya, silahkan pilih salah satu video yang ingin kamu unduh.
  • Silahkan klik ikon ‘donwload’ yang sejajar dengan ikon ‘like’, ‘dislike’, ‘live chat’ dan ‘save’.
  • Setelah itu kamu akan diberi pilihan untuk mengunduh video dengan kualitas sedang atau rendah.
  • Silahkan kamu bisa pilih salah satu, lalu klik ‘download’.
  • Jika sudah, silahkan buka menu ‘koleksi’ atau ‘library’ yang terletak di bagian sudut kanan bawah, lalu klik ‘hasil video’ atau ‘download’ untuk bisa melihat daftar video yang diunduh untuk dapat ditonton secara luring/offline.

Penyebab download video youtube gagal

Sebagian orang terkadang tidak berhasil mendownload video youtube yang ingin ditonton secara offline, untuk itu, silahkan kamu ketahui penyebab yang dapat mengakibatkan youtube tidak bisa didownload berikut ini.

  • Biasanya, pemilik channel tidak memberi izin, kecuali untuk pelanggan YouTube premium.
  • Ruang penyimpanan internal yang kamu miliki hampir penuh atau bahkan sudah penuh jadi tidak memungkinkan untuk mendownload video.
  • Koneksi internet yang kamu gunakan tidak stabil.

Akhir kata

Itulah cara nonton youtube offline di iPhone yang dapat kami sampaikan dengan baik dan benar. Semoga bermanfaat.

Related posts:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *