Cara Mengganti Username Twitter di iPhone

Cara Mengganti Username Twitter di iPhone yang Harus Kamu Tahu

Posted on

Cara mengganti username twitter di iphone sangatlah mudah, yuk simak penjelasan yang akan kami berikan di bawah ini.

Sebenarnya cara untuk mengganti username twitter di iphone memang berbeda dengan android. Tetapi, beberapa pengguna mungkin masih kebingungan mengenai cara untuk mengganti username pada aplikasi twitter.

Bagi kamu para pengguna twitter, mungkin terkadang kamu ingin mengubah id atah username twitter kamu dengan yang nama yang lain.

Tetapi terdapat kendala atau bingung bagaimana cara untuk mengubah username twitter melalui iphone.

Untuk mengubah username yang ada pada aplikasi twitter sebenarnya cukup mudah untuk di lakukan, kamu dapat simak pembahasan ini sampai selesai.

Cara Mengganti Username Twitter di iPhone

Untuk kamu yang masih penasaran bagaimana cara mengganti username twitter di iphone, kamu dapat simak pembahasanya di bawah ini.

Cara mengganti username twitter

  • Terlebih dahulu silahkan kamu pastikan telah menginstall aplikasi twitternya lalu buka aplikasi twitter dan lakukan login
  • Setelah itu kamu dapat klik garis tiga yang ada di pojok kiri atas dan pilih setting and privacy lalu pilih menu account klik bagian username
  • Langkah terakhir silahkan kamu ganti username kamu sesuai yang di inginkan, dan klik done, selesai secara otomatis username kamu akan terganti

Mengubah username dari satu akun ke yang lain

Para pengguna dapat dengan mudah untuk melakukan penggantian username ke akun yang lainnya dengan cara yang sangat begitu mudah.

Jika nama mengalami perubahan maka dapat di gunakan oleh akun yang lain dan kembali pada pengaturan awal.

Adapun kangkah- langkah untuk mengganti username twitter di iphone yaitu sebagai berikut:

  • Terlebih dahulu silahkan masuk pada akun twitter yang pengguna inginkan namanya, setelah itu silahkan ubah nama penggunanya dengan penambahan angka atau garis bawah yang kamu inginkan
  • Setelah itu  masuk akun lain dan ganti sesuai nama di awal tadi, pengguna yang lain juga dapat menggunakan nama tersebut asalkan belum terpakai lagi

Username berbeda dengan nama yang ada pada display karena terkadang username yang ada pada twiter dan di gunakan pada saat masuk akun, mention, reply tweet dan direct message pada pengguna lain dengan menggunakan tanda (@)

Nantinya username akan muncul pada url profil yangvada pada akun wwitter pengguna.
Hal ini memudahkan pengguna lain dalam melakukan pencarian akun dan melakukan interaksi.

Jika pengguna tidak dapat mengganti username sesuai dengan keinginan mungkin sudah ada akun lain yang sudah menggunakannya.

Maka untuk itu pengguna harus mengganti usernamenya sehingga berbeda dengan username yang lain.

Tips Pemilihan Username untuk Twitter

Di sini kami akan memberikan beberapa tips agar kamu tidak lupa usernamenya yang baru, yaitu sebagai berikut:

  • Kamu harus menggunakan username yang mudah untuk kamu ingat untuk memudahkan proses login

Apabila terlalu rumit nantinya akan mudah lupa sehingga saat login akan mendapat penolakan dan harus melakukan verifikasi ulang kembali.

  • Buat username yang dapat menarik pengguna lain. Hal ini dapat menjadi branding diri pada media sosial

Itulah beberapa cara untuk mengganti username yang ada pada twitter dengan mudah dan cepat dan tentunya dapat kamu lakukan sendiri.

Akhir kata

Sekian penjelasan mengenai cara mengganti username twitter di iphone semoga dapat bermanfaat khususnya yang masih belum mengetahui cara mengganti username di aplikasi twitter, selamat mencoba!

Related posts:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *