Cara Find My iPhone dari Android

Cara Find My iPhone dari Android Via Email dan iCloud.com dengan Mudah

Posted on

Pada kesempatan kali ini, kami akan menjelaskan sebuah artikel yang berkaitan dengan Cara Find My iPhone dari android. Bagi kamu yang penasaran seperti apa caranya silahkan untuk simak artikel berikut ini dengan baik.

Para pengguna iPhone ataupun yang memiliki iphone harus mengetahui bagaimana caranya untuk melacak icloud. Sebab cara ini bakal di butuhkan oleh para penggunanya ketika iPhone nya ini hilang ataupun di curi.

Ketika iPhone hilang pastinya bukan hal yang kita inginkan namun hal tersebut pastinya berpotensi terjadi kepada siapa saja. Untuk meminimalisir kerugian yang dialami ketika kamu mengalami kehilangan iphone adalah salah satu caranya yaitu dengan cara di lacak.

Melacak keberadaan iPhone kamu yang hilang atau bahkan di curi sebenarnya dapat kamu lakukan dengan cara yang sangat mudah, dan salah satu caranya adalah dengan menggunakan layanan find my.

Namun bagaimana cara melacak dengan menggunakan hp android? sebenarnya caranya cukup mudah dimana ada tiga cara yang bisa kamu lakukan untuk melacak keberadaan hp iPhone kamu yang hilang dengan menggunakan hp android.

Dengan 3 cara tersebut yaitu kamu bisa memanfaatkannya seperti menggunakan website iCloud.com, gmail, dan juga google maps.

Cara Find My iPhone dari Android via iCloud.com

Cara yang pertama ini bisa pengguna lakukan ketika si pengguna sudah mengaktifkan layanan find my iPhone dengan menggunakan ID atay akun icloud di iPhone yang sudah hilang, adapun untuk cara melacak nya dengan menggunakan hp android melalui via iCloud adalah:

  1. Saat iPhone kamu hilang ataupun dicuri,kamu bisa langsung buka website https://www.icloud.com/ melalui browser yang ada di hp android.
  2. Setelah itu, login dengan menggunakan Apple ID ataupun akun icloud yang sama seperti pada iPhone kamu yang hilang.
  3. Setelah berhasil masuk, pilih menu Lacak atau Find My maka akan muncul sebuah peta.
  4. Lalu, lalu pilih perangkat kamu yang hilang.
  5. Di pera itu, bakal terdapat sebuh titik lokasi iPhone kamu berada, pengguna bisa melacak lokasi dan juga pergerakan dari iphone yang hilang secara rela time melalui peta yang tadi.
  6. Pada layanan dari Find My ini, pengguna bisa langsung mengaktifkan lost mode untuk mengunci iphone nya yang hilang dari jarak yang jauh, selain itu pengguna juga bisa menghapus semua data yang ada di iPhone.

Namun perlu kamu ingat bahwasannya saat kamu melakukan pelacakan dengan menggunakan hp android melalui website tersebut adalah apabila kamu sebelumnya sudah mengaktifkan layanan find my di iPhone menggunakan Apple ID ataupun akun icloud.

Cara Find My iPhone Menggunakan Email

Selain itu, cara yang bisa kamu lakukan untuk melacak keberadaan iPhone yang hilang dengan hp android yaitu dengan cara Via gmail atau akun google, untun caranya adalah sebagai berikut:

  1. Yang pertama, buka halaman pengelolaan akun google kamu atau email di hp android.
  2. Setelah itu, dia aplikasi Gmail hp android kamu bisa login dengan menggunakan akun Gmail ataupun akun google yang sama seperti pada iPhone yang hilang.
  3. Setelah berhasil masuk, klik ikon pada foto profil akun gmail lalu kamu pilih opsi Kelola akun.
  4. Setelah itu kamu pilih opsi data&privasi lalu klik opsi histori lokasi.
  5. Lalu klik opsi Kelola histori dan setelah itu bakal muncul peta yang menunjukan data riwayat lokasi keberadaan perangkat dalam kurun waktu tertentu. Dengan menggunakan data ini, pengguna bisa langsung memeriksa lokasi iPhone yang hilang.

Itulah Cara yang bisa kamu lakukan ketika kamu melacak hp iPhone kamu yang hilang fengan menggunakan cara melalui via gmail ataupun akun google kamu dengan menggunakan hp android.

Akhir Kata

Itulah tadi 2 cara yang bisa kamu lakukan untuk Find My iPhone dari andorid ketika kamu mengalami kehilangan, semoga apa yang di sampaikan bisa bermanfaat dan juga membantu, terimakasih.

Related posts:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *