Bagi kamu yang ingin mengetahui cara setting iPhone mati otomatis, silahkan bisa simak ulasan artikel ini sampai selesai untuk mengetahui detail informasinya.
Cara setting HP agar mati otomatis memang kerap dicari orang. Hal ini tentu akan dibutuhkan ketika kamu ingin memberhentikan HP yang terus menyala tanpa menekankan tombol apapun.
Pada umumnya, tombol power di HP berfungsi untuk mematikan atau menyalakan HP. Namun, adakalanya tombol power yang terdapat pada HP tersebut rusak sehingga kamu harus mematikan HP secara otomotis supaya bisa mengontrol diri dalam mengakses sebuah smartphone.
Selain bisa memenej waktu, HP yang dimatikan secara otomatis juga akan menghemat baterai dari smartphone yang kamu gunakan.
Jika kamu sudah mulai penasaran ingin mengetahui cara setting HP agar mati otomatis, maka tak perlu khawatir karena kami akan membahas cara mematikan HP otomatis pada perangkat iPhone dan android. Untuk mengetahui penjelasan lengkapnya silahkan simak penjelasan yang ada di bawah ini.
Cara Setting iPhone Mati Otomatis
Bagi para pengguna iPhone yang merasa kebingungan ingin menlakukan setting HP agar mati otomatis, maka silahkan ikuti langkah-langkahnya berikut ini.
- Langkah pertama yang harus kamu lakukan silahkan buka perangkat iPhone yang kamu gunakan lalu masuk ke menu setting.
- Pada menu settings tersebut, silahkan kamu pilih opsi general.
- Kemudian lanjutkan dengan menscroll ke bagian bawah untuk menemukan tombol shutdown.
- Setelah ketemu, silahkan kamu bisa langsung klik tombol tersebut dan geserkan tombol slide to power off.
- Jika sudah, maka iPhone akan mati secara otomatis tanpa bantuan dari tombol power.
- Selesai.
Cara Setting Android Mati Otomatis
Cara diatas memang di sarankan untuk pengguna iPhone. Nah, jadi bagi kamu yang yang ingin mematikan perangkat Android secara otomatis, silahkan ikuti langkah-langkanya berikut ini.
- Langkah pertama yang harus kamu lakukan silahkan kamu buka perangkat Android yang kamu gunakan, lalu pilih menu setting.
- Pada menu setting tersebut, silahkan scroll ke bawah hingga menemukan menu auto power on/off atau scheduled power on/off dan masuklah ke menu tersebut.
- Setelah itu, silahkan geser toggle pada opsi auto power-off dan auto power-on.
- Jika sudah, atur lah waktu yang tepat untuk mematikan HP di opsi auto power-off dan waktu yang tepat untuk menyalakan kembali HP tersebut pada opsi auto power-on.
- Jika kamu ingin waktu menyala dan mati HP tersebut terjadi secara berulang-ulang, silahkan kamu bisa klik opsi auto power-off dan auto power-on.
- Kemudian silahkan klik opsi repeat everyday dan centang setiap hari dalam daftar.
- Dengan begitu maka kamu akan berhasil mematikan dan menyalakan HP secara otomatis sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.
So, bagaimana dengan cara di atas? Mudah sekali bukan? Jadi, bagi kamu pengguna perangkat handal baik itu iPhone atau android yang ingin mematikan HP secara otomatis, silahkan bisa ikuti cara yang ada di atas.
Akhir kata
Demikian penjelasan artikel mengenai cara setting iPhone mati otomatis beserta dengan setting android mati otomatis yang dapat kami sampaikan dengan baik dan benar.
Semoga dengan adanya informasi di atas dapat memudahkanmu untuk melakukan proses setting pada hp agar bisa mati secara otomatis sesuai dengan waktu yang telah di tentukan.