Cara Menghidupkan iPhone yang Mati Tiba Tiba

3 Cara Menghidupkan iPhone yang Mati Tiba Tiba 100% Work

Posted on

Kelasip.com – Pada kesempatan ini kami akan membahas mengenai cara menghidupkan Iphone yang mati tiba tiba.

Di era yang serba canggih saat ini, ponsel menjadi kebutuhan penting bagi umat manusia, dengan adanya teknologi ini pekerjaan manusia menjadi sangat terbantu.

Baik dalam kegiatan berkomunikasi maupun bermedia sosial, bahkan untuk hiburan seperti halnya bermain game, nonton film dan lain sebagainya.

Seperti halnya perangkat yang satu ini yang pastinya Iphone, yang dapat digunakan untuk melakukan kegiatan contohnya seperti hal hal diatas.

Selain dapat digunakan untuk mengetahui berita terupdate di media sosial, Iphone juga memiliki fitur kamera yang sangat bagus dan canggih.

Sehingga dapat membantu orang dalam melakukan pekerjaan seperti merekam video, kemudian juga mengambil foto dan masih lagi fungsi dari kamera tersebut.

Namun, pernahkah kamu merasa panik ketika Iphone tiba tiba mati total dan tak dapat dihidupkan kembali. Tentu bila hal tersebut terjadi pada iPhone, akan sangat mengganggu aktivitas kamu.

Beberapa Cara Menghidupkan iPhone yang Mati Tiba Tiba

Ada banyak kasus seperti ini yang sering terjadi pada pengguna Iphone, dimana perangkat yang sedang kamu gunakan seketika mati total tanpa ada sebab.

Pada saat hal ini berlangsung, mungkin kamu merasa Iphone kamu gunakan telah rusak dan kamu harus membeli Iphone yang baru.

Namun jangan khawatir, kamu tidak perlu melakukan hal hal seperti diatas, karena selalu ada cara agar iphone yang tiba tiba mati dapat kamu hidupkan kembali.

So jika kamu mengalami kasus seperti ini, tenang saja karena pada artikel ini kami akan memberitahumu beberapa cara menghidupkan iphone kamu yang tiba tiba mati.

Beberapa Cara Menghidupkan iPhone yang Mati Tiba Tiba

Banyak cara yang dapat kamu lakukan dengan mudah, so untuk kamu yang mau mencobanya, ayo simak artikel cara menghidupkan Iphone yang mati tiba tiba ini dengan tuntas.

1. Mencharger iPhone Kamu

Dari kebanyakan kasus iphone mati tiba tiba dan tidak bisa dihidupkan kembali penyebabnya adalah daya baterai yang sangat rendah.

Hal ini biasa terjadi karena Iphone bisa memanfaatkan daya baterai yang tersisa agar dapat mengamankan data dan pengaturan kamu.

Maka dari itu, hal pertama yang harus kamu lakukan, kamu perlu mengisi baterai Iphone kamu menggunakan charger adapter ataupun menancapkan kabel ke port USB komputer.

Apabila baterai Iphone kamu sudah benar benar kosong, maka kami sarankan untuk menchargenya menggunakan charger adapter.

2. Memulai Ulang Sistem Dengan Menekan Tombol Power

Tetapi jika dengan cara diatas belum berhasil, untuk menghidupkan Iphone yang mati tiba tiba, kami sarankan dengan memulai ulang sistem atau restart.

Kamu bisa melakukannya dengan cukup menekan tombol Hold di pojok kanan atas pada Iphone kamu sekitar 10 detik hingga menyala.

Apabila tidak menyala, coba kamu ulangi sekali lagi sampai menyala, setelah itu layar posel kamu akan berkedip dan akan muncul logo Apple.

Jikalau Iphonemu telah kembali berjalan dengan normal, kami sarankan agar me-restart Iphone supaya kinerja dari Iphone tersebut dapat bekerja dengan baik.

3. Dengan Kembali Ke Setelan Pabrik

Namu jika dengan dua cara di atas masih belum juga berhasil kamu lakukan, maka hal terakhir yang dapat kamu coba yaitu dengan mengembalikan Iphonemu ke setelan pabrik.

Tetapi perlu kamu ketahui, Ini akan sangat beresiko karena semua data maupun aplikasi dan juga pengaturan pada Iphone kamu akan terhapus.

Dengan cara ini dijamin semua masalah dapat teratasi, namun sebelum kamu mengembalikan Iphonemu ke setelan pabrik,

Jangan khawatir karena kamu dapat mensinkronisasikan Iphone kamu, kemudian setelah melakukan hal tsb baru deh kamu bisa mengklik tombol Restore via iTunes.

Akhir Kata

Nah itulah sedikit informasi yang dapat kami sampaikan mengenai cara menghidupkan Iphone yang mati tiba tiba, semoga dapat membantu dan bermanfaat.

Related posts:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *